Menjaga Air dan Menjaga Lingkungan Demi Masa Depan
Sedangkan, karakteristik sungai bagian hilir adalah 1) merupakan bagian akhir sungai menuju laut; 2) lembah sungai berbentuk huruf U; 3) aliran air permanen; 4) terdapat pengendapan di dalam alur sungai; 5) sering terjadi banjir; 6) terdapat daerah dataran banjir; 7) aliran sungai berkelok-kelok membentuk meander; 8) terdapat danau tapal kuda